Kamis, 09 Januari 2020
Jum’at 10 Januari 2020
Hari/ Tanggal : Jumat, 10 Januari 2020
Tema/Subtema/Pembelajaran : 5 (Pengalamanku)/1 (Pengalamanku di Rumah)/6
Alat peraga : Gambar
Materi Ajar
Ayo Membaca!
Kamu harus hidup rukun. Rukun dengan teman. Rukun dengan anggota keluarga. Rukun dengan tetangga. Hidup rukun merupakan contoh perilaku yang baik. hidup rukun sesuai dengan sila ketiga pancasila.
Ayo Mengamati!
Beni sudah menerapkan sila ketiga Pancasila.
Contohnya Beni rukun dengan kakaknya.
Beni bersyukur mempunyai kakak yang baik.
Kakaknya sayang dan suka menolong.
Tiba-tiba Beni membuka jendela.
Ternyata, hari ini turun hujan.
Beni menunggu hujan reda.
Kemudian, Beni nyanyi lagu “Tik Tik Tik Bunyi Hujan”.
Tik Tik Tik Bunyi Hujan
(Cipt: Ibu Sud)
Tik tik tik bunyi hujan
Di atas genting
Airnya turun tidak terkira
Cobalah tengok
Dahan dan ranting
Pohon dan kebun bahas semua
Bacalah kata-kata berikut! Diskusikanlah dengan temanmu. Apa maknanya?
No
|
Kata
|
Maknanya
|
1
|
Basah
| |
2
|
Lebat
| |
3
|
Berhenti
| |
4
|
Kepalang
| |
5
|
Tergenang
|
Ayo Menulis
Buatlah puisi yang berkaitan dengan alam!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar