Materi Ajar, Senin 6 April 2020
Hari/ Tanggal : Senin, 06 April 2020
Tema/Subtema/Pembelajaran : 8 (Keselamatan di Rumah dan Perjalanan)/ 1 (Aturan Keselamatan di Rumah)/1&2
Alat peraga :
Ringkasan Materi
TEMATIK
Bahasa Indonesia
Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama kata pada awal kalimat. Misalnya: huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama dalam kata dan ungkapan yang berhubungan dengan agama, kitab suci, dan Tuhan, termasuk kata ganti untuk Tuhan. Huruf pertama kata Tuhan ditulis dengan huruf kapital begitupun kata ganti Tuhan seperti, Yang Maha Esa.
Listrik sangat penting untuk melakukan aktifitas di rumah. Namun, dalam penggunaannya Anda harus tetap berhati-hati jika tidak ingin celaka. Perhatikan hal-hal penting di bawah ini dalam penggunaan listrik yang benar di rumah Anda: Ikuti buku petunjuk penggunaan, perhatikan daya listrik, hati-hati saat menyalakan atau mematikan peralatan listrik, beri sedikit ruang di sekitar peralatan listrik, jangan sentuh peralatan listrik jika tangan basah, jangan meletakan peralatan listrik dekat bahan kimia, matikan peralatan listrik jika sedang mati lampu, dan jangan sentuh kabel listrik yang terkelupas.
Matematika
Cek di youtube di bawah ini ya untuk tentang jam atau waktu:
Yuk perhatikan gambar di bawah!
Gambar di atas menunjukkan:
1. Pukul 02.00 dibaca pukul dua
2. Pukul 04.00 dibaca pukul empat.
SBDP
Sikap yang harus dikembangkan saat bermain:
1. Bermain dengan rukun
2. Mengembangkan sikap sportif
3. Mentaati aturan permainan
4. Tidak bersikap curang
Bahasa Lampung
Petunjuk : Nomer satu dan dua kata- kata di bawah ini dengan aksara Lampung!
1. Hasan makan ikan besar
2. Marwan senang hatinya
3. Benndungan Wai Rarem terletak di .....
4. Keminan mutil cabik artinya ....
5. Arti dari putik adalah ....
Bahasa Lampung
Petunjuk : Nomer satu dan dua kata- kata di bawah ini dengan aksara Lampung!
1. Hasan makan ikan besar
2. Marwan senang hatinya
3. Benndungan Wai Rarem terletak di .....
4. Keminan mutil cabik artinya ....
5. Arti dari putik adalah ....
Soal Evaluasi Tematik💚
Petunjuk:
Berdoalah terlebih dahulu
Kerjakan langsung pada buku cetak 2H, halaman 6!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar